Cara Menambahkan Link Daftar Blog

Bertukar link blog sangat penting untuk meningkatkan minat dalam menulis diblog, dengan adanya link sahabat kita dapat berbagi pengetahuan dan menjalin pertemanan lewat blog. Dengan sering berkunjung dan memberi komentar pada blog sahabat kita, akan meningkatkan kreatifitas kita dalam menulis dan semoga dapat menghindari copy - paste artikel yang tak menyertakan sumber penulis.

Jika ingin copy-paste artikel, Sahabat Lab C bisa gunakan ATM anda (bukan ATM buat ambil duit yach...) dalam kata lain Amati Tiru dan Modifikasi tapi jangan Amati Tiru Mentah-mentah.

Bagi sahabat Lab C, yang masih bingung cara menambahkan link daftar blog temannya, berikut ini ada cara sederhana yang bisa digunakan:



  1. Login dulu ke blogger, kemudian masukkan alamat email dan password 
  2. Pada Halaman Dasbor pilih tab Rancangan >Elemen Laman
  3. Pilih Tambah Gadget
  4. Pilih Daftar Blog
  5. Isi Judul, misal: Sahabat Lab C
  6. Isi URL Situs Baru, misal: http://mysql-tutorial.blogspot.com
  7. Isi Nama Situs Baru, misal: MySQL Tutorial
  8. Klik Tambahkan Tautan
  9. Ulangi Langkah no.6 jika ingin menambah lagi
  10. Jika telah selesai, klik Simpan
  11. Selanjutnya pilih Lihat Blog
  12. Daftar Blog Sahabat Lab C sudah jadi.

14 komentar:

  1. Makasih Pak, Infonya. Saya sudah menambahkan link teman saya dari kelas 12.6G.03, silahkan di cek. Trims...

    BalasHapus
  2. oke sahara saya sudah lihat link pertemanannya, tapi saya belum lihat komentar dari sahara di blog temannya...

    BalasHapus
  3. pak saya sudah menambahkan link-teman...

    harry
    12.6G.03
    www.artikelkompputersaya.blogspot.com

    BalasHapus
  4. @harry, saya sudah lihat blognya..., artikelnya bagus, link teman juga sudah ada,
    oh iya... sudah berapa temannya yang di follow dan sudah belum memberi komentar blog temannya ?

    BalasHapus
  5. pak saya sudah ngelink itu.. dan juga follow plus coment
    bagaimana pak tugas saya..

    BalasHapus
  6. @listi, blog sudah saya lihat, dan saya cek, and oke
    saran : tulisan supaya bisa dibaca, pilih tema yang sesuai, agar tulisan dan warna blog tidak berantakan,

    BalasHapus
  7. Bapak Saya sudah buat daftar blog dan sudah tukar link dngan yg lain..
    silahkan check d www.rakka13.blogspot.com

    BalasHapus
  8. Bapak Saya sudah buat daftar blog dan sudah tukar link dngan yg lain..
    silahkan check d www.ratri-dwiarini91.blogspot.com

    BalasHapus
  9. Bapak Saya sudah buat daftar blog dan sudah tukar link dngan yg lain..
    silahkan check di www.ruttri-ani.blogspot.com
    jngaan smpai lupaaa ya pak...
    hehehe

    BalasHapus
  10. Bapak Saya sudah buat daftar blog dan sudah tukar link dngan yg lain..
    silahkan check di www.wahyudin85.blogspot.com
    trims..

    BalasHapus
  11. @rakka13, ratrii_ajah, Ruttri_utir, wahyu_dini85
    -----CATATAN----
    Kalau bisa komentarnya silahkan isi di bagian kelas yang sudah disediakan, agar mempermudah dalam penilaiannya,

    ---TERIMAKASIH---

    BalasHapus
  12. Thanks gan atas postingnya

    ane jg mo tikeran link : www.mariozoner.blogspot.com

    sorry kl masih sepi postingnya cz ane bru buat n masih newbie..hehe

    BalasHapus
  13. I have been browsing online more than three hours today, yet I
    never found any interesting article like yours. It is pretty worth enough for me.
    Personally, if all site owners and bloggers made good content as you did,
    the web will be a lot more useful than ever before.

    Feel free to surf to my web page Pirater un compte facebook

    BalasHapus
  14. It's appropriate time to make some plans for the future and it's time to be happy.
    I've read this post and if I could I want to suggest you some interesting things or advice. Maybe you could write next articles referring to this article. I want to read even more things about it!

    Look into my web blog ... Code Psn Gratuit

    BalasHapus